TRANSAKSI E-COMMERCE MASYARAKAT JAWA TIMUR
DOI:
https://doi.org/10.31504/komunika.v6i3.1250Keywords:
transaksi, e-commerce, masyarakatAbstract
E-commerce di Indonesia tumbuh pesat seiring dengan pesatnya pertumbuhan pengguan internet. Pelaku e-commerce juga tumbuh mengikuti trend belanja online di masyarakat. Pelaku transaksi e-commerce oleh perusahaan e-commerce besar yang menjual barang secara online mudah dilihat perkembangannya tetapi pelaku e-commerce yaitu penjual dan pembeli di masyarakat jarang memperoleh perhatian. Penelitian ini melihat profil pelaku e-commerce dan bagaimana transaksi e-commerce dilakukan. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian dilakukan di Jawa Timur dengan melakukan clustering terhadap kota sampai tingkat Rukun Tetangga. Pemilihan responden di tingkat RT menggunakan systematic sampling. Pelaku e-commerce merata dari kalangan muda mulai umur 15 tahun sampai 45 tahun. Barang yang dibeli dan dijual paling banyak pakaian, sepatu, perhiasan serta perangkat elektronik. Pembayaran transaksi e-commerce kebanyakan dilakukan dengan transfer ke rekening penjual atau ke rekening pihak ketiga dan pembayaran di tempat setelah barang diterima (cash on delivery). Media penjualan kebanyakan dilakukan dengan media online yang tidak berbayar seperti media sosial dan iklan baris online.
References
Balai Pengkajian Pengembangan Komunikasi dan Informatika Surabaya, 2016, Laporan Penyusunan Indikator Kominfo Indonesia Tahun 2016, BPPKI Surabaya.
Dewi Irmawati, Pemanfaatan E-commerce dalam Dunia Bisnis, Jurnal Ilmiah Orasi Bisnis – Issn: 2085-1375 Edisi Ke-VI, November 2011. https://orasibisnis.files.wordpress.com/201
/05/dewi-imarwati_pemanfaatan-e-commerce-dalam-dunia-bisnis.pdf
Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia, Laporan Tahunan Kemkominfo ,2015
Laudon Kenneth C., & Jane P. Laudon, 2010, Manajemen Information System :Managing the Digital Firm. New Jersey: Prentice-Hall
Peraturan Presiden (Perpres) Nomor: 74 Tahun 2017 tentang Peta Jalan Sistem Perdagangan Nasional Berbasis Elektronik (Road Map e- commerce)Tahun 2017-2019
Sukmadinata, 2006, Metode Penelitian Pendidikan, Remaja Rosdakarya, Bandung Siregar, Riki
R. 2010. Strategi Meningkatkan Persaingan Bisnis Perusahaan dengan Penerapan E-commerce.
http://blog.trisakti.ac.id/riki/2010/03/12/strategi-meningkatkan-persaingan-bisnis-perusahaan-dengan-penerapan-e-commerce/. Diakses tanggal 25 September 2017.
Sukmajati, Anina. 2009. Penerapan E-ommerce untuk Meningkatkan Nilai Tambah (Added Value) bagi Perusahaan.
http://aninasukmajati.wordpress.com. Diakses : 2 September 2017.
Sugiyono (2009),Metode deskriptif, Edisi kedua, Penerbit Alfabeta, Bandung.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.