Data Warehouse Development for UPN “Veteran” Jakarta Library (Perancangan Data Warehouse pada Perpustakaan UPN “Veteran” Jakarta)
Isi Artikel Utama
Abstrak
This article presents the design and development of data warehouse on UPN "Veteran" Jakarta campus library. The method was done by conducting observation and analysis of current system, continued by applying the nine steps (Nine-Step Methodology) to design snowflake schema. The results consist of data warehouse that provides global, relevant, and integrated information that can be seen from various points of view and is expected to support the decision making processes on UPN "Veteran" Jakarta campus library.
Artikel ini menyajikan hasil dari proses desain dan pengembangan data warehouse untuk perpustakaan kampus Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta. Metode analisis dilakukan melalui observasi terhadap kondisi eksisting sistem, kemudian dilanjutkan dengan mengimplementasikan Nine-Step Methodology untuk mendesain skema Snowflake. Hasil penelitian ini adalah sebuah data warehouse yang menyajikan informasi yang menyeluruh, relevan dan terintegrasi dan dapat ditinjau dari berbagai sudut pandang, yang diharapkan dapat bermanfaat untuk menunjang proses pengambilan keputusan oleh pihak perpustakaan kampus Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta.
Rincian Artikel
Kebijakan yang diajukan untuk jurnal yang menawarkan akses terbuka
Syarat yang harus dipenuhi oleh Penulis sebagai berikut:- Penulis menyimpan hak cipta dan memberikan jurnal hak penerbitan pertama naskah secara simultan dengan lisensi di bawah Creative Commons Attribution License yang mengizinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan sebuah pernyataan kepenulisan pekerjaan dan penerbitan awal di jurnal ini.
- Penulis bisa memasukkan ke dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (contoh: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk mem-posting karya mereka online (contoh: di repositori institusional atau di website mereka) sebelum dan selama proses penyerahan, karena dapat mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya sitiran yang lebih awal dan lebih hebat dari karya yang diterbitkan. (Lihat Efek Akses Terbuka).
Referensi
Amborowati, A. (2010). Perancangan Data Warehouse pada Perpustakaan STMIK AMIKOM Yogyakarta. Jurnal Dasi Vol.11 No.1 Maret 2010 ISSN: 1411-3201.
Breslin, M. (2004). Data warehousing battle of the giants. Business Intelligence Journal, 6-20.
Chandra, A. (2010). Perancangan Data Warehouse Pada Software Laboratory Center. ComTech: Computer, Mathematics and Engineering Applications 1(2), 585-597.
Connolly, T. M., & Begg, C. E. (2010). Database Systems: A Practical Approach to Design, Implementation, And Management. Boston: Pearson Education.
E., W., A., S., N. H., A., & Hamid, N. A. (2016). Users’ Satisfaction and Return on Investment (ROI) for Online Database Library Databases: A Malaysian Technical University Perspective. Procedia-Social and Behavioral Science, 777-783.
Foster, E. (2016). Database systems: a pragmatic approach. New York: Apress.
Inmon, W. H., & Hackathorn, R. D. (1994). Using the Data Warehouse. New York: John Wiley & Sons.
Kimball, R., & Margy, R. (2002). The Data Warehouse toolkit: the complete guide to dimensional modelling. New York: John Wiley & Sons.
Kimball, R., & Margy, R. (2010). The Kimball Group Reader: Relentlessly Practical Tools For Data Warehousing and Business Intelligence. First Edition. Indianapolis: John Wiley & Sons.
Poniah, P. (2001). Data Warehouse Fundamentals: a Comprehensive Guide for IT Professional. New York: John Wiley & Sons